Babinsa Koramil 1008-01/Muara Uya Jalin Keakraban Dengan Warga Binaan 

    Babinsa Koramil 1008-01/Muara Uya Jalin Keakraban Dengan Warga Binaan 
    Serda Sumardi Komunikasi Sosial Dengan Warga Binaan

    TABALONG-Babinsa Koramil 01/Muara Uya Serda Sumardi melaksanakan Komsos (Komunikasi Sosial) bersama warga masyarakat. Komsos dilakukannya usai shalat jumat. 06/05. 

    Kegiatan Komsos adalah salah satu bentuk pendekatan untuk mengenal warganya dan sebagai sarana silahturahmi guna warga meningkatkan kemanunggalan TNI-Rakyat. 

    Selain itu, kegiatan komsos ini bertujuan untuk mencari informasi dan mengetahui perkembangan situasi di wilayah desa binaan untuk mendukung kelancaran tugas. 

    Komunikasi sosial ini merupakan salah satu tugas pokok sebagai seorang Babinsa yang senantiasa hadir ditengah-tengah masyarakat. 

    Menurut Serda Sumardi melalui Komsos tentunya dapat meningkatkan silaturahmi dan keakraban, sambil mengobrol pihaknya juga selalu menyempatkan untuk memberi imbauan protokol kesehatan, pencegahan bencana dan lain-lain. 

    "Masih dalam suasana lebaran, kami ingatkan warga untuk tetap patuh protokol kesehatan, tadi diakui warga sudah melakukan vaksin juga" kata Sumardi. (Pendim1008).

    Tabalong
    Maskuri

    Maskuri

    Artikel Sebelumnya

    Dandim 1008/Tbg dan Ketua Persit KCK Cabang...

    Artikel Berikutnya

    Obyek Wisata HST Diamankan Aparat Gabungan

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    TV Parlemen Live Streaming
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Semangat Tak Kenal Lelah, Satgas TMMD Kodim 1805/Raja Ampat dan Warga Terus Bangun RTLH Meski Panas Terik Menghadang
    Bakamla RI Lepas KN. Pulau Dana-323 untuk Muhibah ke Vietnam dan Singapura

    Ikuti Kami