Peringati HUT Kodam VI/Mulawarman, Kodim 1008/Tabalong Gelar Turnamen Olahraga 

    Peringati HUT Kodam VI/Mulawarman, Kodim 1008/Tabalong Gelar Turnamen Olahraga 
    Peringati HUT Kodam VI/Mulawarman, Kodim 1008/Tabalong Gelar Turnamen Olahraga 

    Tabalong. Dandim 1008/Tabalong Letkol Czi Catur Witanto SIP., M.Si., M.Tr(Han) membuka Turnamen Olahraga dalam rangka menyambut HUT Ke-65 Kodam VI/Mulawarman tahun 2023. Adapun lomba-lomba yang akan digelar antara lain Tenis Meja, Tenis Lapangan, Menembak, Volly dan Bulu Tangkis. Senin (03/07) kemarin.

    "Jadi kegiatan yang akan kita laksanakan diantaranya tenis meja, volly mulai tanggal 3 sampai dengan 5 Juli 2023, Tenis lapangan dan bulu tangkis tanggal 5 sampai dengan 7 Juli 2023, ada juga lomba menembak perbakin yang Insha Allah yang akan dilaksanakan di gedung olahraga Perbakin" terang Dandim.

    Lanjutnya, untuk kegiatan tambahan akan dilaksanakan donor darah, anjangsana ke Purnawirawan dan Warakauri di jajaran Kodim 1008/Tabalong, Ziarah rombongan ke Taman Makam Pahlawan Tanjung Kencana, Gowes, Karya Bakti dan Penanaman Pohon.

    Terakhir, Dandim berpesan agar para peserta menjunjung tinggi sportifitas selama pertandingan. Dengan adanya Turnamen Olahraga ini dapat meningkatkan kekompakan, membina jasmani dan memberikan semangat baru bagi prajurit dalam mengabdikan diri kepada bangsa dan negara.(pendim1008).

    tabalong
    Maskuri

    Maskuri

    Artikel Sebelumnya

    Tingkatkan Sinergitas dan Silaturahmi, Koramil...

    Artikel Berikutnya

    Kodim 1008/Tabalong Gelar Lomba Tenis Meja...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Panglima TNI Rotasi dan Mutasi 101 Perwira Tinggi TNI
    Mengawali Tahun Baru 2025, Babinsa Koramil 1714-01/Mulia Bakar Batu Bersama Masyarakat
    Hendri Kampai: Drama Politik Hukum, Ketika KPK Tetapkan Hasto Sebagai Tersangka, Tapi Tanpa Penahanan
    Jaga Situasi Wilayah Tetap Aman, Babinsa Koramil 1710-06/Agimuga Laksanakan Sosialisasi Larangan Miras Kepada Masyarakat
    Kapolri Berikan Kenaikan Pangkat Anumerta Kepada Bripka Andithya

    Ikuti Kami